Rabu, 04 Maret 2020
menjenguk Jangkuk (episode#120) || liputan Ampenan
Apa kabar kali Jangkuk????
sebagai salah satu sungai di kota kami, Mataram, sungai ini memiliki arti tersendiri bagi warga khas penghuni DAS. terlebih kami yang mukim sekitar muara. bagaimana normalisasi dilakukan.. hingga ada secuil kisah hilangnya "floating demplot of kangkung" di segmen antara 2 jembatan. Padahal pada masa 90'an...view ini menjadi andalan (sight seeing) para guide sektor pariwisata untuk mengenalkan salah satu komoditas ikonik pangan paling khas dimari, Saat melintas di ruas aspal jembatan Ampenan. Siapa gak kenal pelecing Kangkung????
#kangkungLombok #AmpenanKotaTua #pemberdayaansungai
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar